Digimonrpgonline.net – Anime ataupun manga di game Slam Dunk mobile memang identik dengan permainan Bola basketnya. Gamenya juga sudah rilis sejak era 90-an hingga melekat di hati para penggemarnya. Saking populernya game yang saat ini, tidak salah jika DeNA Hongkong mengajak kerja sama Toei Animation untuk merilis game-nya pada 25 November 2020. Kalau kamu adalah salah satu dari para penggemar manga ataupun anime di game Slam Dunk, keseruan gamenya pasti ada alasan tersendiri.
Apalagi saat memainkannya, kamu akan dibawa ke dunia hanamichi Sakuragi dan kawan-kawan untuk bisa bernostalgia dengan grafiknya. Apa kamu tidak percaya? Langsung saja kalau gitu ketahui berbagai alasan mengenai gamenya menjadi pilihan yang tepat untuk dimainkan di Tahun 2022 ini.
Alasan yang Beragam Mengenai Game Slam Dunk Mobile Menjadi Pilihan Tepat dan Asyik untuk Dimainkan
1. Pertempuran Real-Time yang Menantang
Gamers dari game Slam Dunk mobile, gamers akan memiliki alasan mengenai pertempurannya terlihat real-time yang sangat menantang. Game ini akan membuat para gamersnya bertanding secara Real Time melawan orang lain dan mode pertandingan yang bisa dimainkan juga beragam, mulai dari satu lawan satu, 3 lawan 3 hingga 5 lawan 5 sekaligus.
Pokoknya nanti di dalam game, permainan tim akan sangat diutamakan terutama nilai kompetisinya. Hal ini juga sama dengan posisi dan karakter pemainnya, kamu harus bisa menjadi center ataupun point guard yang benar. Karena dengan begitu, tim bakal memiliki komposisi yang bagus dan bisa memenangkan pertandingan.
Kalau tidak, bisa pecah balau. Pasti sudah tahu bukan pertempuran yang Real Time dan menantang ini selalu diakui jadinya oleh para gamers yang gemar memainkan game Slam Dunk via mobile?
2. Skillset Pemain Sangat Penting di Game Mobile Slam Dunk
Di dalam game ini, kamu harus memperhatikan yang namanya skill set, karena setiap pemainnya pasti memiliki skillnya masing-masing. Hal ini karena setiap pemain hadir dengan skill yang berbeda sehingga tidak sekedar hafalan aja ketika kamu akan memainkan seorang pemain.
Contohnya itu kamu seperti kamu yang akan memainkan hanamichi Sakuragi, filsafat yang dimiliki akan sangat berbeda jika dibandingkan dengan Kimi nobu kogure. Pada dasarnya, hanamichi mungkin sangat bagus jika dimainkan untuk bola-bola yang berada di ring bawah, Kimi nobu sangat handal sekali Jika kamu gunakan untuk tembakan dari jarak jauh.
3. Kekompakan Tim Sangat Diperlukan
Kekompakan tim yang sangat diperlukan adalah alasan ketiga untuk memainkan game mobile bertajuk Slam Dunk. Kamu memang sangat memerlukan kekompakan untuk memenangkan sebuah pertandingan dan jangan serakah ketika memainkan permainan virtual tersebut.
Kamu hanya perlu banyak melakukan operan ke teman satu tim saja. Karena kalau kamu tidak mengoper temanmu yang ada nantinya terkena style dari tim lain, kamu menghilangkan kesempatan untuk tim kamu mencetak sebuah poin. Jadi, kamu tidak perlu Terlalu banyak pamer ketika ingin memainkan game basket mobile yang satu ini.
4. Mengenang Kesuksesan Anime/Manga Slam Dunk
Terakhir game Slam Dunk via mobile memiliki alasan gamenya asik untuk dimainkan karena bisa mengenang kesuksesan anime atau Manga Slam Dunk. Kalau kamu ingin bernostalgia dengan anime atau Manga gamenya bisa menjadi pilihan yang tepat. Mengapa begitu? Karena kamu bisa menyaksikan potongan-potongan adegan di dalam anime saat gamenya pertama kali dimulai.
Kamu juga bisa menikmati beberapa fragmen dari animenya ketika menyelesaikan Solo mode. Dan kini gamenya akan kembali dipertemukan dengan tim bola basket shohoku yang sangat legendaris. Selain hanamichi, kamu bisa memainkan Trio tam iyagi, kaeda rukawa, Hi sa himitsu sampai Takenori Akagi, sang Center. Pokoknya game Slam Dunk ini sangat menyenangkan untuk dimainkan.
Nah, dari kelima alasan di atas mengenai gamenya bisa menjadi pilihan yang asik untuk dimainkan, kamu lebih memiliki alasan yang mana untuk memainkan game yang satu ini? Memang selain game Slam Dunk mobile buat para pemain bernostalgia, daya tarik utamanya juga dari gameplay tidak biasa dan lebih menantang. Bagaimana, tetap tidak untuk memainkan game sport ala-ala anime atau manga Jepang seperti Slam Dunk via mobile?